banner 728x90
Hukum  

Moh Siddik Ditetapkan Tersangka, Kasus H Sugianto Sedang Berjalan di Polda


SUMENEP (TransMadura.com) –
H. Moh. Siddik, Ketua Tim Investigasi JCW (Jatim Corruption Wacth) ditetapkan tersangka oleh Polres Sumenep, Madura, Jawa Timur. Pasalnya, ditetapkan tersangka diduga telah melakukan penistaan dan pencemaran nama baik.

Mereka ditetapkan tersangka oleh Penyidik Polres Sumenep dengan Surat Penetapan Nomor:S.Tap/73/V/2021/Satreskrim, tanggal 31 Mei 2021, yang di tandatangani oleh Kasatreskrim Polres Sumenep an. AKP Fared Yusuf., SH., selaku Penyidik perkara.

banner 728x90

Hal itu, berdasarkan Laporan Polisi Nomor: LP/1522/XII/2016/UM/Jatim, tanggal 27 Desember 2016, yang dilaporkan oleh H.Sugianto melalui rekannya, Supandi Syahril.

Berdasarkan informasi, H. Moh Siddik saat ini ditetapkan sebagai tersangka. Atas dasar dirinya melaporkan H Sugianto terkait dugaan mencaplok tanah percaton sekitar 22 hektar milik beberapa desa di Kabupaten Sumenep melalui modus tukar guling.

Tersangka, H Moh Siddik, membenarkan jika dirinya ditetapkan sebagai tersangka dianggap melakukan penistaan dan pencemaran nama baik. ” Hari Kamis saya dipanggil oleh penyidik polres,” katanya.

Namun dirinya mengaku aneh dengan ditetapkan sebagai tersangka, padahal yang dituduhkan melakukan pencemaran nama baik, kasus itu telah terbukti berdasarkan hasil penghitungan Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Propinsi Jawa Timur, yakni kasus tanah percaton.

Baca Juga :   Disoal, Oknum SPBU Pragaan diduga Curi Jatah BBM Bersubsidi Kendaraan Roda Empat

“ditetapkannya saya sebagai tersangka penistaan dan pencemaran nama baik itu, dari mana pencemarannya,” ungkapnya.

Padahal, menurut Siddik yang saat ini berprofesi sebagai Advocad, masalah kasus H Sugianto terkait tanah percaton sudah dilaporkan ke Polda Jatim dan ke Mabes semua sudah lengkap, sehingga saat ini kasus tersebut sedang berjalan.

“bukti awal sudah diberikan kepada penyidik, Namun penyidik sudah melakukan proses secara yuridis melalui proses pemanggilan atas dasar laporan dirinya. “Kalau penyitaan itu tugas dari penyidik bukan pelapor,’ ucapnya.

Sedangkan Pihaknya dianggap penistaan dan mencemarkan nama baik, namun kasus H Sugianto yang dilaporkannya saat ini sudah dinaikkan proses penyelidikan ke penyidikan.

“Rekomendasi dari BPKP sudah dikeluarkan dan diberikan kepada Polda Jatim dengan kerugian kisaran kurang lebih Rp 130 miliar.

“Secara amatan, kasus pencemaran terhadap saya itu dimana, sedangkan proses kasus H Sugianto terkait tanah percaton saat ini sudah berjalan, bahkan dengan nomor perkara 176, pihak H Sugianto menggugat atau memprapedilkan Polda, BPKP dan pemerintah daerah,” katanya.

Baca Juga :   Diduga Oknum SPBU Pragaan Ngambil Jatah Konsumen, Bergulir Temuan Solar dan Pertalite Diarea Lokasi

Sehingga, Pihkanya menyatakan sebagai bukti kalau kasus H Sugianto sedang berjalan dan Polda sudah menaikkan kasus H Sugianto ke penyidikan.

“Ini berarti pihak Polda sudah menaikan kasus dari penyelidikan ke penyidikan dan dua alat bukti sudah memenuhi unsur,” jelasnya.

Namun, tiba tiba dirinya ditetapkan sebagai tersangka, sehingga menjadi pertanyaan besar, pihaknya sebagai pelapor yang seharusnya sudah di SP3 kasus pencemarannya. Sebab kasus H Sugianto yang dilaporkan sudah dinaikan dari penyelidikan kepada penyidikan.

“Buktinya pihak H Sugianto menggugat Polda Jatim, BPKP dan Pemerintah Daerah. lalu dimana letak penistaan dan pencemaran nama baik, bahkan saya ditetapkan tersangka sangat aneh, ini ada apa dengan polres Sumenep,” ungkapnya

Sehingga, Polres beralibi, kata Siddik, tidak boleh nunggu itu dan aturan yang mana, padahal yang bisa memvonis pencemaran itu adalah hakim melalui sidang pengadilan. “lalu yang mana sedangkan proses laporan kami masih berjalan di Polda, dan belum ada putusan incrah dari pihak pengadilan, lalu saya pencemaran dinaikkan, ini sangat lucu dan patut dipertanyakan,” tanyanya.

(Asm/Red)

banner 336x280

Respon (503)

  1. Играть РІ казино — всегда интересное приключение.: balloon игра – balloon игра

  2. Казино всегда предлагает выгодные акции.: balloon игра – balloon game

  3. Играть РІ казино — всегда интересное приключение.: balloon казино – balloon казино

  4. Автомат Ballon — идеальный СЃРїРѕСЃРѕР± расслабиться.: balloon казино – balloon игра на деньги

  5. Динамичная РёРіСЂР° РЅР° автомате Ballon ждет вас.: balloon игра – balloon казино официальный сайт

  6. Азартные РёРіСЂС‹ РїСЂРёРЅРѕСЃСЏС‚ радость Рё азарт.: balloon казино – balloon игра

  7. Соревнуйтесь СЃ РґСЂСѓР·СЊСЏРјРё РЅР° игровых автоматах.: balloon казино демо – balloon казино играть

  8. Обнаружьте новые стратегии РЅР° автомате Ballon.: balloon казино – balloon game

  9. https://akhbutina.kz/# Баллон — это автомат для настоящих любителей.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *