banner 728x90
Tak Berkategori  

Pemkab Bakal Gelar Semarak 750 Tahun Kabupaten Sumenep


SUMENEP, (TransMadura.com) –
Momentum Hari Jadi Kabupaten Sumenep ke 750 tahun 2019. Pemerintah Kabupaten akan menyelenggarakan kegiatan bertajuk “Semarak 750 tahun Sumenep”

Acara digelar pada tanggal 27 Oktober 2019 nanti, dengan bermacam hiburan masyarakat dengan konsep berbeda.

banner 728x90

“Masyarakat biar tidak jenuh pada perayaan tahun ini bebeda dari tahun sebelumnya. kegiatan kali ini dengan konsep berbeda agar masyarakat tidak jenuh,” kata Wakil Bupati Sumenep, Achmad Fauzi, SH.

Politisi PDIP ini menyampaikan,
Hari jadi ulang tahun atau Hari jadi kabupaten Sumenep ke 750 tahun 2019 ini, biar bisa bersyukur dengan kultur setiap tahun, sebuah tontonan yang akan dipersembahkan buat masyarakatat, agar tidak jenuh dan tau pemerintah selama ini berjalan dengan baik.

Baca Juga :   Bupati Sumenep Lantik Pj Sekda Dukung Kelancaran Penyelenggaraan Pemerintah

“Itu simbul dari cara pemerintah menunjukkan terhadap masyarakat bahwa pemerintahan sudah berjalan dengan baik,” ungkapnya.

Lanjut suami Nia Kurnia ini, acara tahun ini tetap akan mengundang dubes dubes beberapa negara yang ada di jawa timur, agar bisa menyaksikan kegitan hari jadi kabupaten yang bertajuk dengan nilai nilai budaya. “Ini cara untuk memperkenalkan kekayaan budaya sumenep,” ucap Wabup saat di Rumah Dinas (Rumdis). (Red)

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *