banner 728x90
Hukum  

Warga Manding Timur Tak Hanya Membunuh, Tapi Curi Motor Korban


SUMENEP, (Transmadura.com) –
Pembunuh atau penganiayaan dengan kekerasan terhadap wanita Alisa Hariyani (14) warga Desa Pamolokan, Kecamatan Kota, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, Siswa yang masih duduk dibangku kekas III MTsN Sumenep tak lain mantan pacar korban. Ternyata tidak hanya membunuh dengan sadis, akan tetapi juga mencuri sepeda motor honda Bet nopol M 4989 VV.

Didik Sugiyanto (20), Pekaku warga Dusun Gowa, Desa Manding Timur, Kecamatan Manding yang tak lain adalah bekas pacar korban itu, mencuri motor korban setelah korban terkapar dan tak sadarkan diri bersimbah darah

banner 728x90

“Setelah melakukan penganiayaan terhadap korban, pelaku lalu membawa kabur motor korban,” kata Kapolres Sumenep ABP Josep Ananta Pinora saat press rilis, Sabtu (28/10/2017).

Baca Juga :   Kejanggalan Seleksi Terbuka JPT Pratama Sekda, BKPSDM Sumenep Tegaskan Lelang Prosedural

Pelaku Didik melarikan diri dan Polres Sumenep dapat bantuan dari Polisi Kriminal Umum Polda Metro jaya bahwa pelaku berada salah satu kost di Kabupaten Tangerang, Banten.

Namun Didik (20) sebelum itu merencanakan mau membunuh dua orang Alisa Hariyani bekas pacar, dan Sukri pacar korban yang sekarang target kedua yang akan di bunuh oleh Didik pelaku. “Tapi pelaku keduluan ketangkap sebelum aksi kedua,” ungkapnya.
IMG-20171028-WA0106
Saat ini pelaku sudah meninggal dunia setelah melakukan perlawanan kepada polisi saat dimintai keterangan terkait tempat penyembunyian pelaku lain.

“Kami masih memburu satu pelaku lagi atas nama MA,” (Asm/irwan)

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *